Barakallah satu lagi siswa SMP Al Irsyad Al Islamiyyah Boarding School (AABS) Purwokerto yang berprestasi di bidang Qur’an.

Kali ini Elan Januarbena Al Kindi telah menyelesaikan hafalan 30 juz Al-Qur’an.

Teruslah menghafal dan mempelajari Al-Qur’an yaa.

Luangkanlah waktumu untuk bisa bersama Al-Qur’an disela kesibukan dan rutinitasmu.

Dengan selalu mengingat Al-Qur’an akan menjadikan hati tenang.

Hati yang tenang akan mendatangkan kemudahan dan keberkahan dalam setiap urusan.

Tetaplah istiqomah walaupun itu sangat berat.

Salam Qurmasi!

Baca Juga : Ghani Wisma Adi, Siswa SMP AABS Purwokerto Sukses Menyelesaikan Hafalan 30 Juz